Kamis, 29 September 2016

Macam Olahan Kopi ( kopi turkie)

Pepatah terkenal asal Turki mengatakan “coffee should be black as hell, strong as death and sweet as love” adalah deskripsi paling tepat mereka tentang kopi asli Kerajaan Ottoman ini.Turkish Coffee dibuat dengan memasukkan bubuk kopi ke dalam air mendidih yang didihkan di atas pot bernama cezve atau ibrik. Campuran kopi dan air panas ini kemudian ditambahkan dengan gula sesuai dengan selera para peminumnya


Bagaimana Cara Menikmati Turkish Coffee
Selain diseduh dengan cara yang cukup unik, Turkish coffee juga memiliki ciri tersendiri dalam penyajiannya. Turkish coffee biasanya disajikan pada sebuah cangkir kecil seukuran espresso. Meski ukurannya sama dengan espresso, cara menikmatinya ternyata berbeda. Jika espresso harus dinikmati dengan cepat dalam sekali teguk, maka Turkish Coffee harus diteguk secara perlahan.
Masyarakat Turki menganggap kopi mereka sebagai bagian penting dalam hidup bersosial. Saat menikmati kopi mereka akan meneguk kopinya, berbincang-bincang, meneguk kopi lagi dan begitu seterusnya. Turkish Coffee tak pernah dinikmati dalam keadaan terburu-buru. Karena mereka percaya bahwa kopi adalah ritual yang benar-benar dinikmati, dihargai, dan lebih dari sekedar pelepas dahaga. Seperti kata pepatahnya “the memory of good cup of Turkish coffee lasts 40 years”. Itu kenapa pengalaman minum kopi di Turki tak mungkin dilupakan begitu saja

1 komentar:

hokimuadadisini mengatakan...

AGENS128 Adalah Situs Judi Online Taruhan Sepak Bola, Casino, Sabung Ayam, Tangkas, Togel & Poker Terpopuler di Indonesia
Pasang Taruhan Online Melalui Agen Judi Terpercaya Indonesia Agens128, Proses Cepat, Banyak Bonus, Online 24 Jam dan Pasti Bayar!
Sabung ayam
sbobet online
casino online
tembak ikan
daftar bisa langsung ke:
LINE : agens1288
WhatsApp : 085222555128

Posting Komentar

 
Free Website templateswww.seodesign.usFree Flash TemplatesRiad In FezFree joomla templatesAgence Web MarocMusic Videos OnlineFree Wordpress Themeswww.freethemes4all.comFree Blog TemplatesLast NewsFree CMS TemplatesFree CSS TemplatesSoccer Videos OnlineFree Wordpress ThemesFree CSS Templates Dreamweaver